Selamat Datang

SELAMAT DATANG DI BLOG DUPAK GURU TANAH BUMBU
  • PIKI

    Apa itu PI KI?

    PI KI kepanjanganya adalah Publikasi Ilmiah dan atau Karya Inovatif.
    Untuk lebih jelasnya silahkan unduh buku 4 nya saja dari berikut ini:
    1. Permenpan RB No 16 Tahun 2009 (Unduh disini )
    2. Permendiknas No 35 Tahun 2010 Juknis Jabatan Fungsional Guru dan Angka Kreditnya (Unduh Disini )
    3. Buku 2 Pedoman PK Guru (Unduh disini )
    4. Buku 4 Pedoman PKB (Unduh disini
    5. Buku 5 Pedoman Penilaian PKB (unduh disini)

    Keterangan tentang isi buku di atas
    ***Permenpan RB No 16 Tahun 2009 isinya tentang perubahan peraturan kepangkatan guru dari peraturan lama kepmenpan No 84 Tahun 1993.

    *** Permendiknas No 35 Tahun 2009 isinya tentang juknis penghitungan angka kredit dan merupakan penjelasan dari permenegpan RB no 16 Tahun 2009.

    *** Bukud 2 Pedoman PK Guru isinya tentang cara cara penilai PK Guru.

    *** Buku 4 Pedoman PKB isinya tentang pedoman pengembangan dir (PD), Publikasi Ilmiah(PI) dan Karya inovatif (KI).

    *** Buku 5 Pedoman penilaian PKB, buku ini merupakan pedoman tim penilai untuk menilai PD dan PI KI.


  • Tidak ada komentar:

    Posting Komentar

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.